Desa Bolano

Kecamatan Bolano
Kabupaten Parigi Moutong - Sulawesi Tengah

Artikel

Musyawarah Desa Dalam Rangka Pencegahan Dan Penurunan stunting Di Desa Bolano Kec.Bolano Kab.Parigi Moutong

RIZAL

24 02-0 06:13:10

180 Kali Dibaca

Pemerintah Desa Bolano, Kecamatan Bolano, Kab.Parigi Moutong telah melaksanakan Rembug Stunting pada hari Kamis, 1 Agustus 2024, yang bertempat di Kantor Desa Bolano. Acara tersebut dihadiri oleh Kepala Puskesmas Lambunu 1, Koordinator Gizi, Ketua BPD, Babinsa, Babinkamtibmas, dan unsur lainnya.

Dalam kegiatan ini Kepala Puskesmas Lambunu 1 dan Kordinator Gizi selaku narasumber menyampaikan secara garis besar bahwa tujuan dari rembug ini adalah Mengidentifikasi kendala dan tantangan yang dihadapi dalam pelaksanaan program, serta mencari solusi yang efektif, Menilai sejauh mana program aksi konvergensi stunting telah dilaksanakan dan mencapai target yang diharapkan,dan Memperkuat koordinasi antara berbagai pihak yang terlibat dalam penanganan stunting, termasuk Puskesmas, pemerintah desa, dan aparat keamanan.

di samping itu pula, Kordinator Gizi menambahkan bahwa Hasil Penilaian Kinerja Aksi Konvergensi percepatan Penurunan stunting Kab.Parigi Moutong Se sulawesi tengah menduduki Peringkat 1, oleh sebab itu harapannya , seluruh kader dan pihak yang terkait yang ada di desa tetap menjaga dan mempertahankan kinerja serta selalu mengevaluasi keadaan sasaran stunting di desa.

Hasil dari pertemuan ini adalah adanya penandatanganan Nota Kesapakatan dan berita acara usulan kegiatan yang nantinya akan di danai di tahun anggaran 2025, yang di tanda tangani berbagai unsur dan lembaga yang ada di desa,hal ini menunjukkan  sebagai bentuk komitmen dari seluruh unsur yang ada di desa dalam rangka upaya Pencegahan dan Penurunan Preverensi Stunting.

Kepala Desa Bolano Kec.Bolano dalam sambutannya menyampaikan komitmen yang di lakukan pemerintah desa nantinya akan menurunkan babinsa dan babinkamtibmas serta seluruh unsur yang ada di desa untuk mengajak warga masyarakat bolano yang masuk dalan sasaran untuk tetap datang ke posyandu. dan beliau mengucapkan terima kasih kepada kader kader yang sudah bekerja secara maksimal dalam melakukan swiping kepada sasaran yang tidak datang ke posyandu.

 

Kirim Komentar

Nama
Telp./HP
E-mail

Komentar

Captha

Komentar Facebook

Aparatur Desa

Kepala Desa

FISKAL, S.I.KOM

Sekretaris Desa

RIZAL

Kasi Pemerintahan

IHRAM

KAUR KESRA

YUNIRA

KAUR PERENCANAAN

ALFIKAL I YUNUSA

KASI KEUANGAN

LESRIANI

Kaur UMUM

ARDI HIDAYAT

DUSUN 1

SUPRIADI

KADUS 2

ALFIAN

KADUS 3

AFIF

DUSUN 4

SANDI RAHMAN

KADUS 5

YARHAM

OPERATOR SIKS-NG

MOH. ANDRIANSAH

KADUS 6

WAWA KUSMAHENDRA

Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri

Desa Bolano

Kecamatan Bolano, Kabupaten Parigi Moutong, 72

Sinergi Program

Komentar

Media Sosial

Statistik Pengunjung

Hari ini:123
Kemarin:797
Total:62,577
Sistem Operasi:Unknown Platform
IP Address:3.139.89.220
Browser:Mozilla 5.0

Transparansi Anggaran

APBDes 2025 Pelaksanaan

Pendapatan

AnggaranRealisasi
Rp 1.438.070.816,00RP 0,00

Belanja

AnggaranRealisasi
Rp 778.019.150,00RP 0,00

Pembiayaan

AnggaranRealisasi
Rp -176.721.534,00RP 0,00

APBDes 2025 Pendapatan

Dana Desa

AnggaranRealisasi
Rp 1.046.331.000,00RP 0,00

Bagi Hasil Pajak Dan Retribusi

AnggaranRealisasi
Rp 18.298.926,00RP 0,00

Alokasi Dana Desa

AnggaranRealisasi
Rp 372.896.224,00RP 0,00

Bunga Bank

AnggaranRealisasi
Rp 544.666,00RP 0,00

APBDes 2025 Pembelanjaan

Bidang Penyelenggaran Pemerintahan Desa

AnggaranRealisasi
Rp 259.428.720,00RP 0,00

Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa

AnggaranRealisasi
Rp 434.045.430,00RP 0,00

Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa

AnggaranRealisasi
Rp 20.000.000,00RP 0,00

Bidang Penanggulangan Bencana, Darurat Dan Mendesak Desa

AnggaranRealisasi
Rp 64.545.000,00RP 0,00

Lokasi Kantor Desa

Latitude:
Longitude:

Desa Bolano, Kecamatan Bolano, Kabupaten Parigi Moutong - 72

Buka Peta

Wilayah Desa